tanaman gadung china

obat herbal


Pembahasan mengenai obat herbal masih berlanjut, sebelumnya kita telah menyimak pembahasan mengenai jenis-jenis tanaman untuk ramuan obat, tanaman ekor kucing, sekarang kita lanjutkan lagi pembahasannya mengenai jenis-jenis tanaman untuk ramuan obat, tanaman gadung china silahkan disimak


Tanaman Gadung China
  • Nama daerah:
Peundang (Aceh), gadung sabrang (Melayu), ghadung cena, dan ghadung tambha (Madura).
 
  • Bagian yang digunakan:
Rimpang (umbi).
 
  • Khasiat:
Mengatasi tumor saluran pencernaan, kanker payudara, serviks dan nasofaring, sakit persendian, infeksi saluran kemih, radang usus, diare, disentri, TBC kelenjar, keputihan, kencing manis, wasir, frambusia, bisul, abses, dan psoriasis.
 
  • Pemakaian:
10-90 gram gadung china, rebus atau jadikan bubuk, lalu minum.

Jika Anda membutuhkan resep obat herbal secara lengkap, dapatkan ebook nya secara gratis dengan cara klik obat herbal untuk melihat info selengkapnya.