tanaman calincing

obat herbal


Pembahasan mengenai obat herbal masih berlanjut, sebelumnya kita telah menyimak pembahasan mengenai jenis-jenis tanaman untuk ramuan obat, tanaman cabai jawa, sekarang kita lanjutkan lagi pembahasannya mengenai jenis-jenis tanaman untuk ramuan obat, tanaman calincing silahkan disimak


Tanaman Calincing
  • Nama daerah:
Daun asam kecil, lela (Aceh), semanggi (Palembang), jukut calincing (Sunda), rempi, semanggen (Jawa), cembicenan (Madura), dan mala-mala (Ternate).

  • Bagian yang digunakan:
Seluruh tumbuhan, segar atau dikeringkan.
 
  • Khasiat:
Mengatasi hepatitis, demam, influenza, batuk, hipertensi, infeksi, batu saluran kemih, batu ginjal, batu kandung empedu, badan terasa lemah, sukar tidur, bau mulut, radang mulut, diare, disentri,bisul, eksim, gatal-gatal, biang keringat, luka, koreng, keseleo, dan gigitan serangga.

Jika Anda membutuhkan resep obat herbal secara lengkap, dapatkan ebook nya secara gratis dengan cara klik obat herbal untuk melihat info selengkapnya.